KPU Bersama Kelurahan Curug, Mendistribusikan Logistik Pemilu Ke TPS di Desa Curug, Kecamatan Gunung Sindur.

Selasa, 26 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DENTUMNEWS.COM, Bogor | Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Bogor dan (Pilgub) Jawa Barat, merupakan bagian dari pemilihan umum serentak yang dilaksanakan pada 27 November 2024. Pada Pilkada 2024 ini, masyarakat Kabupaten Bogor akan memilih Bupati dan Wakil Bupati untuk periode 2024–2029. Selasa, (26/11/2024).

Baca Juga :  Desa Cikuda Gelar Musrenbang Desa 2024-2025 Prioritaskan Untuk Pembangunan Insfratruktur

Untuk mensukseskan Pemilu adalah tanggung jawab bersama yang melibatkan banyak pihak, mulai dari KPU, Bawaslu, aparat keamanan, partai politik, hingga masyarakat itu sendiri.

Saat di temui awak media, Lurah Curug H.Edi Mulyadi mengatakan.
” Logistik pemilu yang sudah berada di desa akan didistribusikan ke dua puluh dua TPS yang tersebar Di desa Curug ini, setiap TPS terdiri dari dua sampai tiga RT “. Ucapnya. Selasa (26/11/2024)

Baca Juga :  SDN Nagrog Mengharapkan Bantuan Rehabilitasi Ruang Kelas dan Kantor dari Dinas Pendidikan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Mahasiswa Tangerang Beraksi, Kantor Bupati Dikepung

Pengawalan distribusi logistik pun terlihat ketat yang melibatkan Babinsa, Binamas, Bawaslu serta Linmas untuk pengamankan logistik pemilu, untuk menciptakan pemilu yang aman dan kondusif.

Penulis : Hilal R

Editor : Redaktur

Berita Terkait

Mahasiswa Tangerang Beraksi, Kantor Bupati Dikepung
UD Rusli Di Duga Melanggar Peraturan Ketenagakerjaan dan Lingkungan
SDN Nagrog Mengharapkan Bantuan Rehabilitasi Ruang Kelas dan Kantor dari Dinas Pendidikan
Peduli Bencana Sukabumi, Karang Taruna Kelurahan Gandasari Gelar Live Musik Bareng Musisi Tangerang
Diduga Proyek Siluman Pembanguan Saluran Air Di Curug Kulon Dikeluhkan Warga
Desa Cikuda Gelar Musrenbang Desa 2024-2025 Prioritaskan Untuk Pembangunan Insfratruktur
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 21:01 WIB

Mahasiswa Tangerang Beraksi, Kantor Bupati Dikepung

Jumat, 31 Januari 2025 - 08:59 WIB

UD Rusli Di Duga Melanggar Peraturan Ketenagakerjaan dan Lingkungan

Selasa, 14 Januari 2025 - 01:53 WIB

SDN Nagrog Mengharapkan Bantuan Rehabilitasi Ruang Kelas dan Kantor dari Dinas Pendidikan

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:57 WIB

Peduli Bencana Sukabumi, Karang Taruna Kelurahan Gandasari Gelar Live Musik Bareng Musisi Tangerang

Selasa, 26 November 2024 - 13:15 WIB

KPU Bersama Kelurahan Curug, Mendistribusikan Logistik Pemilu Ke TPS di Desa Curug, Kecamatan Gunung Sindur.

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

PENGGERUDUKAN RAPAT PANJA RUU TNI: Tiga Orang Dilaporkan ke Polisi

Senin, 17 Mar 2025 - 12:00 WIB