Menang Dramatis, BIN Berkomitmen Tingkatkan Pembinaan Tim Voli Putri

Minggu, 21 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DENTUMNEWS.COM, Jakarta | Tim voli putri Jakarta BIN menjadi juara Grand Final Proliga 2024 tim putri setelah mengalahkan Jakarta Electric PLN di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7/2024). Kemenangan tersebut menandakan prestasi BIN sekaligus komitmen dalam bidang olahraga khususnya pada bola voli putri.

Supandi selaku Manajer Tim Voli Putri Jakarta BIN menyampaikan bahwa kemenangan ini adalah prestasi BIN di bidang olahraga dan dipersembahkan untuk pimpinan BIN.

Baca Juga :  Upacara Dan Carnaval HUT RI Ke - 79 Di Sambut Meriah Bersama Ribuan Warga Desa Cukanggalih

“Kemenangan ini dipersembahkan oleh tim voli putri Jakarta BIN untuk Bapak Kepala BIN Jenderal Purn Pol. Budi Gunawan yang telah berkomitmen dalam pembinaan olahraga voli, ujar Supandi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pernyataan yang sama juga disampaikan Ketua POR BIN, Bambang Sunarwibowo yang menyampaikan kemenangan ini sebagai buah dari kerja keras dan evaluasi seluruh tim.

“Gelar juara ini menjadi bukti komitmen BIN yang terus berupaya mengukir prestasi di cabang Bola Voli”, ujar Bambang.

Baca Juga :  Kasat Reskrim Polresta Tangerang Jadi Narasumber dalam Rakernis Pengawasan Pemilu 2024

Dirinya menyampaikan BIN terus melakukan evaluasi dan pembinaan untuk terus meningkatkan kualitas permainan tim Voli Putri.

Di tempat yang sama, Megawati yang meraih penghargaan Most Valuable Player mengatakan gelar ini merupakan prestasi pertama di liga nasional.

“Prestasi merupakan hasil kerja tim, dari staf pelatih hingga dedikasi BIN. Gelar ini merupakan dream come true terutama untuk prestasi individu, ujar Mega yang kerap disapa Megatron.

Baca Juga :  Kodam Jaya Dikerahkan Untuk Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih Periode 2024-2029.

Sebagai informasi, Jakarta BIN berhasil meraih juara setelah menang melawan tim Jakarta PLN dalam pertandingan lima set.

Tim Voli Putri Jakarta BIN berhasil menang pada set pertama, kedua dan kelima dengan masing – masing poin 25 – 21 ; 25-20, dan set kelima 17 – 15.

Berita Terkait

Diduga Proyek Hotmix Swakelola Desa Curug Wetan Tidak Sesuai Standar Dan Kualitas
Diduga PT Fiber Media Indonesia (FMI) Tidak Kantongi Izin Resmi.
Proyek Tak Bertuan Kembali Beraksi Di Desa Rancagong Kecamatan Legok
Kepala Desa Karet Ikut Serta Woro-woro Bersama PPS Untuk Menyuarakan Masyarakat Agar Datang Ke TPS Pada Tanggal 27 November 2024
Skuad Garuda Siap Menghadapi Raksasa Asia Jepang di Kualifikasi Piala Dunia.
Tuntut Kenaikan UMK 2025, Berdasarkan Kebutuhan Hidup Layak ,Buruh AB3 Tangerang Minta UMK Naik 11,56%
Keberhasilan Pembangunan Infrastruktur TPT dan Posyandu, Bukti Kepemimpinan Visioner Kepala Desa Waru Jaya.
Kasat Reskrim Polresta Tangerang Mengecek Rutan Untuk Pastikan Tahanan Dalam Keadaan Sehat
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 14:55 WIB

Diduga Proyek Hotmix Swakelola Desa Curug Wetan Tidak Sesuai Standar Dan Kualitas

Rabu, 27 November 2024 - 14:40 WIB

Diduga PT Fiber Media Indonesia (FMI) Tidak Kantongi Izin Resmi.

Rabu, 27 November 2024 - 14:33 WIB

Proyek Tak Bertuan Kembali Beraksi Di Desa Rancagong Kecamatan Legok

Senin, 25 November 2024 - 14:54 WIB

Kepala Desa Karet Ikut Serta Woro-woro Bersama PPS Untuk Menyuarakan Masyarakat Agar Datang Ke TPS Pada Tanggal 27 November 2024

Rabu, 6 November 2024 - 20:17 WIB

Tuntut Kenaikan UMK 2025, Berdasarkan Kebutuhan Hidup Layak ,Buruh AB3 Tangerang Minta UMK Naik 11,56%

Berita Terbaru