Warga Kp Jati Mengapresiasi Pembangunan Infrastruktur Jalan Yang Dikerjakan Pemerintah Desa.

Jumat, 26 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prasasti Pembangunan Betonisasi Jalan Lingkungan, Desa Parung.

Prasasti Pembangunan Betonisasi Jalan Lingkungan, Desa Parung.

DENTUMNEWS.COM, Kab. Bogor | Pemerintah Desa Parung, Kecamatan Parung, Kab Bogor saat ini sedang gencar-gencarnya dalam pembangunan infrastruktur desa, salah satunya pembangunan betonisasi jalan lingkungan Kp.Jati RW 007, hal ini terus di lakukan oleh pemerintah desa agar masyarakat bisa merasakan manfaatnya. Jum’at (26/07/24).

Dalam pengerjaannya tentu selalu di awasi oleh pengawas agar proyek tersebut berjalan sesuai rencana anggaran biaya, bukan hanya dari pemerintah desa dari unsur masyarakat pun turut serta mengawasi proyek Betonisasi jalan desa, Proyek ini di biayai dari Dana Desa Tahap1. Tentu hal ini sangat di rasakan oleh masyarakat sekitar. Melalui pembangunan ini pemerintah desa telah memberikan sentuhan kepada masyarakat melalui pembangunan.

Baca Juga :  Grand Opening GOLDN' Roses Cabang ke-26: Era Baru Emas Berkualitas Di Pasar Curug

Saat awak media mendatangi proyek tersebut salah satu warga yang sedang berada di lokasi mengatakan.

“Kami warga sangat berterimakasih kepada pemerintah yang sudah merealisasikan pembangunan Betonisasi ini. Karena jika jalan ini bagus akan meningkatkan dalam segi perekonomian masyarakat dan kami juga sangat mengapresiasi kepada pemerintah desa dalam pengerjaannya sangat profesional dan rapih. “Ucapnya.

Baca Juga :  Presiden Joko Widodo Menghadiri Acara Zikir dan Doa Kebangsaan Momen Terakhir Sebagai Kepala Negara

Diketahui proyek tersebut, untuk panjang 280 meter dan lebar 2.5 meter, dengan menelan biaya anggaran Rp.90.635.000.

Ditempat terpisah Komarudin selaku LPM Desa Parung, Ia mengatakan.
“Alhamdulillah pekerjaan betonisasi berjalan lancar, dan masyarakat sekitar mengapresiasi pekerjaan kami.” ungkapnya, saat ditemui awak media DentumNews.com, Jum’at (26/07/2024).

Penulis : Hilal R

Editor : Redaktur

Berita Terkait

PENGURUGAN TANAH DI CIKARAR PANONGAN: Diduga Melanggar Perda Kabupaten Tangerang
Operasi Pasar Murah Sambut Ramadan dan Idul Fitri 1446 H di Kecamatan Kelapa Dua
LPM dan Karang Taruna Kelurahan Bojong Nangka Gelar Program Berbagi Takjil di Bulan Suci Ramadhan
H.Muhamad Sobri Dewan DPRD Kabupaten Tangerang Gerak Cepat Mengatasi Banjir Di Desa Kadu Jaya
Camat Curug Dan Sekcam Turun Langsung Ke Lokasi Banjir Di Binong
H.Muhamad Sobri Dewan DPRD Kabupaten Tangerang Turun Langsung Ke Lokasi Banjir
PENGGERUDUKAN RAPAT PANJA RUU TNI: Tiga Orang Dilaporkan ke Polisi
Di Tengah Larangan, Black Owl dan Monkey King Gading Serpong Tetap Beroperasi
Berita ini 98 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 18:30 WIB

PENGURUGAN TANAH DI CIKARAR PANONGAN: Diduga Melanggar Perda Kabupaten Tangerang

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:01 WIB

Operasi Pasar Murah Sambut Ramadan dan Idul Fitri 1446 H di Kecamatan Kelapa Dua

Jumat, 21 Maret 2025 - 18:11 WIB

LPM dan Karang Taruna Kelurahan Bojong Nangka Gelar Program Berbagi Takjil di Bulan Suci Ramadhan

Selasa, 18 Maret 2025 - 02:58 WIB

Camat Curug Dan Sekcam Turun Langsung Ke Lokasi Banjir Di Binong

Selasa, 18 Maret 2025 - 02:32 WIB

H.Muhamad Sobri Dewan DPRD Kabupaten Tangerang Turun Langsung Ke Lokasi Banjir

Berita Terbaru