Satreskrim Polresta Tangerang dan Polsek Panongan Amankan Pelaku Perampokan Minimarket.

Jumat, 29 September 2023 - 15:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polresta Tangerang Gelar Press Conference, Penangkapan sindikat/spesialis pencurian dengan kekerasan di Minimarket. (DentumNews.com)

Polresta Tangerang Gelar Press Conference, Penangkapan sindikat/spesialis pencurian dengan kekerasan di Minimarket. (DentumNews.com)

TANGERANG, DentumNews | Tim gabungan Satreskrim Polresta Tangerang dan Polsek Panongan Gerak cepat. tak perlu tunggu lama 1×24 Jam dari waktu kejadian jajaran polsek panongan bersama unit ranmor Satreskrim Polresta Tangerang. Berhasil menangkap perampok yang menggasak uang dan sepada motor di salah satu minimarket. Di Kelurahan Mekarbakti, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang beberapa waktu lalu.

Kapolres Tangerang Kombes Pol Sigit Dany Setiono mengatakan, ada tiga orang pelaku yang di amankan. Mereka tertangkap ditempat terpisah, yaitu di salah satu hotel di Cibubur, kontrakan dan kos-kosan wilayah Gunung Putri Bogor. Selain tiga pelaku perampokan di Indomaret di wilayah Panongan ini, polisi juga berhasil menangkap empat pelaku kejahatan yang sama.

Baca Juga :  Merasa Dikriminalkan, Mantan Kapolda Lampung Ike Edwin Berikan Suport kepada Penggarab Wakaf

Kelompok ini merupakan sindikat/spesialis pencurian dengan kekerasan di Minimarket tidak hanya di tangerang, namun Seluruh Jabodetabek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari pengakuan tersangka, bahwa mereka sudah melakukan tindakan pidana ini lebih dari 20 kali ditempat yang berbeda di jabodetabek .

Dari tangan pelaku polisi berhasil mengamankan barang bukti berupa tiga unit kendaraan bermotor roda dua berbagai merek dari hasil kejahatan (yang diambil dari korban). Kendaraan ini pula yang digunakan untu melancarkan aksinya.

Baca Juga :  Penipuan Penjual Tiket Konser Coldplay, Diamankan Polsek Panongan

Polisi juga menyita 1 buah senjata tajam, 1 buah senjata api rakitan jenis revolver, 1 buah senjata air soft gun jenis revolver yang didapatkan dari lampung, Hp,uang dan barang bukti rokok hasil tindak kejahatan di berbagai tempat.

“Hasil dari perbuatan mereka digunakan untuk membeli Narkotika jenis sabu, dan juga judi online/slot,”ujar Kapolres pada jumat (29/9)

Baca Juga :  Korupsi Ratusan Juta Kejari Tangerang Tangkap Mantan PJ Kades Pasanggrahan

Atas perbuatannya para pelaku ini dijerat dengan Pasal 365 Ayat 1 dan 2 KUHPidana ancaman hukuman 12 Tahun Penjara dan UU Darurat No 11 Tahun 1951 Pasal 1 Ayat 1 terkait Kepemilikan
Senjata Api, dengan ancaman hukuman maksimal 20 tahun penjara.

Diberitakan sebelumnya, bahwa kawanan perampok membawa senjata api beraksi di Indomaret Mekarbakti, Kecamatan panongan, Kabupaten Tangerang pada Selasa 26 September 2023 malam. Peristiwa ini terjadi sekitar pukul 22:15 saat toko ritel itu akan tutup.

Penulis : Doni

Berita Terkait

Polres Kota Tangerang Kembali Tetapkan 3 Tersangka Kasus Kerusuhan Pasar Kutabumi
Penipuan Penjual Tiket Konser Coldplay, Diamankan Polsek Panongan
Korupsi Ratusan Juta Kejari Tangerang Tangkap Mantan PJ Kades Pasanggrahan
Polisi Tangkap Pemuda Acungkan Sajam di Ruas Tol.
Seorang Ibu Di Parung Panjang Melaporkan Terduga Pelaku Pencabulan Terhadap Anak Gadisnya Ke Polres Bogor
KPK: Terima 3.544 Aduan Dugaan Korupsi
Diduga Dicabuli Ayah Tiri, Ayah Kandung Korban Meminta Pelaku Segera Ditahan.
Merasa Dikriminalkan, Mantan Kapolda Lampung Ike Edwin Berikan Suport kepada Penggarab Wakaf
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 5 Desember 2023 - 23:02 WIB

Proyek Betonisasi CV. Rere Putra Perkasa Diduga Di Kerjakan Tidak Sesuai Standar Spesifikasi Pekerjaan 

Senin, 4 Desember 2023 - 19:48 WIB

Proyek Betonisasi di Perumahan Saribumi Kelurahan Binong Diduga Tidak Sesuai RAB

Senin, 4 Desember 2023 - 09:34 WIB

Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tangerang, Meluncurkan Sistem Informasi Data Penerimaan Pajak dan Retribusi melalui QRis.

Jumat, 1 Desember 2023 - 15:04 WIB

Warga Berikan Apresiasi Dengan Adanya Pembangunan Hotmik Yang Di Kerjakan Oleh CV.Benteng Putra

Rabu, 29 November 2023 - 19:56 WIB

Kapolsek Panongan, Polresta Tangerang Kawal Aksi Damai Buruh

Rabu, 29 November 2023 - 12:36 WIB

Gelar Lomba Mancing, Desa Serdang Wetan Kenalkan Wisata Embung

Selasa, 28 November 2023 - 22:01 WIB

Masyarakat Desa Serdang Wetan Kecamatan Legok Mengucapkan Terima Kasih Atas Proyek Pekerjaan Betonisasi

Selasa, 28 November 2023 - 21:47 WIB

Di duga Kades Jeungjing Menghina Ormas, LSM dan Wartawan

Berita Terbaru

Uncategorized

Nekad Terjun ke Kali Penjambret HP Nyaris Tewas

Senin, 4 Des 2023 - 14:16 WIB

Rumah Hantu Tangcity siap memeriahkan bulan Desember dengan kehadiran kembali wahana menegangkannya (Dentumnews.com)

Hiburan

Wahana Rumah Hantu TangCity Hadir Kembali,

Sabtu, 2 Des 2023 - 17:54 WIB