Semarak HUT Bandara Budiarto Mengadakan Wahana Permainan

Sabtu, 27 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG, DentumNews |

Akan hadir adanya Wahana Permainan pasar malam Sahabat Shakirah EO di lapangan Bandara Budiarto Kecamatan legok Kabupaten Tangerang Banten dalam acara Semarak HUT Bandara Budiarto pada tanggal 1 Pebruari s/d 1 Maret 2024, ini menjadi sebuah hiburan bagi masyarakat di seputaran Kecamatan legok dan sekitar nantinya.

Adapun kegiatan yang akan di laksanakan seperti Wahana Permainan, Bazar, UMKM, Bazar Multi Product, Fashion, panggung hiburan dan ketangkasan,

Pasti nanti Para pengunjung sangat menikmati adanya pasar malam ini, bisa mengajak sanak keluarga maupun bersama sang kekasih atau pun yang mungkin hanya sekedar ‘cuci mata’ bagi mereka yang ‘jomblo’.

Baca Juga :  Sambut HUT Ke-52 Tahun, Korps Pegawai Republik Indonesia, Kabupaten Tangerang Gelar Pekan Donor Darah

Malam-malam sangat cocok bersama keluarga maupun sang kekasih menikmati berbagai permainan dan kuliner yang serba murah meriah, Sembari jalan-jalan untuk merefresh pikiran dari penatnya kegiatan sehari hari.

“Sudah banyak Sahabat Shakira mengadakan seperti acara Haornas di alun-alun teluk naga, cinta palestina di alun-alun sepatan, sekarang Sahabat Shakira Datang lagi di bandara budiarto untuk menghibur masyarakat legok dan sekitarnya, jangan lupa hadiri semarak HUT Bandara Budiarto pada tanggal 1 February sampai 1. Maret nanti.”ucapnya Riki EO Sahabat Shakira,

Baca Juga :  Orang Tua Ayda Khalysta Qamira Sunarya Berharap Putrinya Menjadi Bintang Bersinar

Momen yang rame sangat diharapkan oleh para pedagang dan pengelola hiburan pasar malam, untuk memperoleh berkah atas ramainya pengunjung yang hadir.

Penulis : Febri

Editor : Redaktur

Berita Terkait

Ingin Bersama PDIP, Helmy Halim Resmi Daftar ke Moncong Putih
Wakasat Reskrim Polresta Tangerang Pimpin Kegiatan Gelar Perkara di ikuti Para Penyidik SatReskrim
PIR gelar Halal Bi Halal dan Pemantapan Program 2024
Peduli Pendidikan Yayasan Amway Berikan Bantuan CSR Keperluan Siswa
Tim SAR Gabungan Akhirnya Menemukan Korban Tenggelam Ayah dan Anak Di Kali Cirarab
Polres Metro Tangerang Kota Bagikan Ratusan Bungkus Takjil Kepada Pengguna Jalan
Bulan Suci Ramadhan, Bulan Penuh Berkah Polsek Panongan Berbagi Takjil
Korlantas Polri Melaksanakan Rapat TFG Persiapan Pengamanan Arus Mudik dan arus balik Ops Ketupat 2024
Berita ini 77 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 30 April 2024 - 19:01 WIB

Ingin Bersama PDIP, Helmy Halim Resmi Daftar ke Moncong Putih

Senin, 29 April 2024 - 20:30 WIB

Wakasat Reskrim Polresta Tangerang Pimpin Kegiatan Gelar Perkara di ikuti Para Penyidik SatReskrim

Minggu, 28 April 2024 - 18:38 WIB

PIR gelar Halal Bi Halal dan Pemantapan Program 2024

Minggu, 17 Maret 2024 - 23:01 WIB

Tim SAR Gabungan Akhirnya Menemukan Korban Tenggelam Ayah dan Anak Di Kali Cirarab

Sabtu, 16 Maret 2024 - 01:09 WIB

Polres Metro Tangerang Kota Bagikan Ratusan Bungkus Takjil Kepada Pengguna Jalan

Kamis, 14 Maret 2024 - 23:21 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Bulan Penuh Berkah Polsek Panongan Berbagi Takjil

Rabu, 13 Maret 2024 - 23:19 WIB

Korlantas Polri Melaksanakan Rapat TFG Persiapan Pengamanan Arus Mudik dan arus balik Ops Ketupat 2024

Senin, 11 Maret 2024 - 16:23 WIB

Jelang Bulan Suci Ramadhan, Unit Resmob Polresta Tangerang Santuni Puluhan Anak Yatim

Berita Terbaru

Artikel

Ingin Bersama PDIP, Helmy Halim Resmi Daftar ke Moncong Putih

Selasa, 30 Apr 2024 - 19:01 WIB

Artikel

PIR gelar Halal Bi Halal dan Pemantapan Program 2024

Minggu, 28 Apr 2024 - 18:38 WIB