Tidak Ada Habisnya Kontraktor Nakal di Kecamatan Panongan Proyek U-Ditch Di Duga Asal Jadi.

Jumat, 26 Mei 2023 - 04:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Tangerang, DentumNews | Pembangunan yang saat ini sedang di gelar oleh pemerintah daerah melalui aspirasi dewan yang bersumber dari anggaran APBD kabupaten Tangerang, salah satunya pembangunan U-Ditch yang berada di wilayah perumahan Nirwana Curug 1 RT 04 RW 03, Desa Ciakar Kecamatan Panongan, Kamis (25/05/2023).

Setiap masyarakat pasti menginginkan adanya pembangunan di wilayahnya sehingga merekapun mengusulkan ada yang melalui jalur Musrenbang dan ada juga langsung kepada anggota Dewan DPRD. Seperti pembangunan yang berada di Perumahan Nirwana 1 Curug, proyek tersebut aspirasi dari anggota Dewan DPRD kabupaten Tangerang Sri Panggung Lestari dari praksi PAN,

Namun sangat di sayangkan pembangunan proyek U-Ditch yang memakan anggaran 99.790.000 dikerjakan oleh CV.Maharaya Tersebut. Diduga tidak sesuai spesifikasi standar dan kualitas. Seakan di kerjakan asal jadi, padahal proyek tersebut di bayarkan dari hasil pajak masyarakat. Tetapi malah di permainkan oleh pihak kontraktor nakal demi meraup keuntungan besar.


Saat awak media mendatangi proyek tersebut. Terlihat bergenang air tidak di lakukannya pengurasan dan tidak adanya dudukan dasar atau mortar. Sehingga terlihat U-Ditch bergelombang, pelaksana kegiatan pun tidak terlihat di lokasi. Hal ini di karenakan lemahnya pengawasan dari pihak kecamatan Panongan.

Saat di konfirmasi salah satu pekerja beliau mengatakan,
“Kalau panjangnya 41 Meter pak. Pelaksananya pak Dedi .sekarang beliau belum kesini biasanya sih sore pak kesininya, lebih jelasnya sama beliau aja pak,”ucapnya.

Masih di lokasi yang sama Darus Samin dari LSM Lipan Ham mengatakan kepada awak media,
“seharusnya sebelum pemasangan U-Ditch dilakukan pemasangan lantai kerja atau dudukan mortar, ini terkesan ada indikasi pembiaran dari pengawas, padahal sudah jelas ini proyek pemerintah, yang dibiayai oleh uang rakyat atau uang negara bukan uang nenek moyangnya.”Tegasnya.

Lanjut Darusamin terkait pekerjaan ini kami akan melaporkan kepada Bupati Tangerang melalui aplikasi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) – Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!),Dan juga ke inspektorat agar dilakukan audit untuk kegiatan tersebut, “tutupnya.


Sampai berita ini dimuat pihak pengawas maupun Pejabat Pelaksana Teknik Kerja (PPTK) Kecamatan Panongan belum dapat dikonfirmasi.

(Rudi_arra)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Netralitas dalam Pemilu 2024 Menentukan Kualitas Iklim Demokrasi Indonesia
Proyek Hotmik Di Duga Tidak Sesuai Spesifikasi standar
Honorer Resmi Dihapus, Presiden Teken UU ASN 2023
Rekening Pimpinan Pondok Pesantren Al Zaytun Mencapai Rp1,1 Triliun
Pakar Komunikasi Minta Publik Tidak Terprovokasi Video Hoax
Deklarasi Ganjar – Mahfud Terbaik Untuk Indonesia Emas
Alhamdulillah! Duo Keren Ganjar-Mahfud Fix Maju Pilpres 2024
Putusan MK Terkait Batas Usia Capres – Cawapres Mengecewakan Masyarakat karena Tidak Konsisten
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 Desember 2023 - 13:26 WIB

Pembangunan Gedung Di Desa Cukanggalih Diduga Tidak Ada Izin Resmi

Kamis, 7 Desember 2023 - 12:41 WIB

Selasa, 5 Desember 2023 - 23:02 WIB

Proyek Betonisasi CV. Rere Putra Perkasa Diduga Di Kerjakan Tidak Sesuai Standar Spesifikasi Pekerjaan 

Senin, 4 Desember 2023 - 19:48 WIB

Proyek Betonisasi di Perumahan Saribumi Kelurahan Binong Diduga Tidak Sesuai RAB

Jumat, 1 Desember 2023 - 16:44 WIB

Pekerjaan Gorong Gorong Oleh PT. Puri Nusa Jaya Kusuma Diduga Sangat Meresahkan Warga Dan Pengguna Jalan

Jumat, 1 Desember 2023 - 15:04 WIB

Warga Berikan Apresiasi Dengan Adanya Pembangunan Hotmik Yang Di Kerjakan Oleh CV.Benteng Putra

Rabu, 29 November 2023 - 19:56 WIB

Kapolsek Panongan, Polresta Tangerang Kawal Aksi Damai Buruh

Rabu, 29 November 2023 - 12:36 WIB

Gelar Lomba Mancing, Desa Serdang Wetan Kenalkan Wisata Embung

Berita Terbaru

Foto lokasi pekerjaan (DentumNews.com)

Bisnis

Kamis, 7 Des 2023 - 12:41 WIB

Uncategorized

Nekad Terjun ke Kali Penjambret HP Nyaris Tewas

Senin, 4 Des 2023 - 14:16 WIB