Connect with us

Uncategorized

Gempa Berkekuatan 5,4 Magnitudo, Guncang Pacitan, Jawa Timur

Diterbitkan

on

Pacitan,DentumNews | Gempa berkekuatan 5,4 magnitudo terjadi di wilayah Pacitan, jawa timur. Badan meteorologo dan geofisika (BMKG) menyebutkan, gempa tersebut terjadi pada Rabu (18/01) malam atau tepatnya pada pukul 23:27 WIB.

Baca Juga :  Bazar Murah Ramhadan Yang Di Gelar PT.Mecasta Grup

Dalam kejadian ini, BMKG melaporkan bahwa pusat gempa terjadi di laut 306 Km tenggara Pacitan, gempa memiliki kedalaman 10 Km yang dirasakan trenggalek.

Baca Juga :  Ketua Dewan Pers Tutup Usia, FWJ Indonesia Sampaikan Dukacita

“gempa (update) mag:5,4 18-Jan-23 23:27 WIB, Lok: 10.87 LS, 111.73 BT, pusat gempa berada di laut 306 Km tengara Pacitan, kedalaman 10 Km, dirasakan (MMI) II trenggalek BMKG”. jelas cuitan akun resmi BMKG. Kamis (19/01/23) dini hari.

Baca Juga :  Kisah Pengacara, Kurator dan Mediator Muda Asal Mataram Raih Impiannya di Jabodetabek.

(bay)

Lanjut membaca
Advertisement
Klik untuk berkomentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *