Pekerjaan Tak Sesuai Spek, Diduga Pelaksana Asik Pesta Miras

Selasa, 20 Desember 2022 - 16:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang, DentumNews | Proyek Betonisasi Jalan yang berada di Wilayah Desa Cijantra, RT.01 RW. 01 Kecamatan Pagedangan diduga dikerjakan tak sesuai spesifikasi, standart maupun kualitas. Selasa, 20/12/2022.

Pasalnya, besi dowel hanya di ikat dengan tali kawat dan tidak di las, pemasanganya pun kurang dari 4 meter, sedangkan jalan tersebut memiliki lebar 4 meter, bekistingnya juga bekas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat Awak Media hendak konfirmasi ke pelaksana, namun dirinya tak nampak batang hidungnya di lokasi.

Baca Juga :  PT. Toyota Astra Finance Cabang Tangerang Kota Dipolisikan Ketua Asosiasi LPKSM Indonesia Bersama Ketum YAPERMA

Menurut keterangan seorang warga, dirinya mengaku melihat pelaksana sedang menenggak minuman keras di lokasi pengecoran.

“Saya dari sore disini, pelaksananya lagi pada minum sama temen-temenya, habis minum pelaksananya ngilang, saya enggak tahu lagi kemana dia,” ujarnya.

Sedangkan Pengawas proyek, saat ditanya mengapa pelaksananya tak ada di lokasi, ia menjawab bahwa dirinya juga tidak tahu.

“Saya enggak tahu bang pelaksananya, saya juga nungguin dari tadi, dihubungi juga susah,” paparnya.

Baca Juga :  Luar Biasa, Lurah Binong Mengikuti Donor Darah, Dalam Rangka Hari Bhayangkara

Diduga Keras, pelaksana proyek tersebut terpengaruh minuman ber-alkohol, sehingga dirinya lepas tanggung jawab dan meninggalkan lokasi pekerjaan.

Sungguh aneh tapi nyata, pelaksana yang harusnya bertanggung jawab sepenuhnya, namun beda dengan pelaksana yang satu ini, dirinya malah asik berpesta miras dan menghilang tanpa jejak serta melalaikan pekerjaanya.

Hal itu membuat geram Gerakan Nasional Pengawasan (GNP) Tindak Pidana Korupsi (TIPIKOR).

Pihaknya menyebut, bahwa apa yang diperbuat pelaksana, itu ialah suatu tindakan yang tidak sepatutnya dilakukan, dan itu adalah perbuatan yang konyol, apalagi hal tersebut dilakukan di lokasi proyek.

Baca Juga :  Bertema Kebhinekaan, M1R Berkolaborasi dengan Pemuda Muslim Jaga Gereja di Malam Natal

“Gimana pekerjaan mau bener kalau pelaksananya aja gak jelas begitu,” ucapnya.

Mengenai hal tersebut, GNP Tipikor Akan Segera Layangkan Surat ke Dinas Terkait untuk menindaklanjuti adanya dugaan rencana Mark Up anggaran betonisasi jalan.

Sampai berita ini diterbitkan dinas terkait belum bisa di konfirmasi.

(Saepudin)

Berita Terkait

Nekad Terjun ke Kali Penjambret HP Nyaris Tewas
Kebakaran Lahan Kosong Pasar Curug Diduga Ada Warga Yang Membakar Sampah
Kapolres Imbau Pemenang Pilkades Tidak Ueporia, Rangkul Cakades Kalah dan Bekerjasama Membangun Desa
Proyek Drainase di Mekar Bakti Panongan Diduga Dikerjakan Tak sesuai RAB, Camat Tutup Mata.
CV. Tuah Timan Berulah Kembali !!! Pengerjaan Normalisasi Saluran Pembuangan, Diduga Tidak Sesuai RAB
CV. Rere Putra Perkasa Sembunyikan Papan Proyek Di Dalam Box Kardus. Ada Apa…?
Lemahnya Pengawasan Dari Pihak Kecamatan Curug Proyek Drinase Di Duga Tidak Sesuai Spek
CV. Emisa Kontraktor Diduga Akan Mengurangi Volume dan Panjang Proyek Turab.
Berita ini 5 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 Desember 2023 - 13:26 WIB

Pembangunan Gedung Di Desa Cukanggalih Diduga Tidak Ada Izin Resmi

Kamis, 7 Desember 2023 - 12:41 WIB

Selasa, 5 Desember 2023 - 23:02 WIB

Proyek Betonisasi CV. Rere Putra Perkasa Diduga Di Kerjakan Tidak Sesuai Standar Spesifikasi Pekerjaan 

Senin, 4 Desember 2023 - 19:48 WIB

Proyek Betonisasi di Perumahan Saribumi Kelurahan Binong Diduga Tidak Sesuai RAB

Jumat, 1 Desember 2023 - 16:44 WIB

Pekerjaan Gorong Gorong Oleh PT. Puri Nusa Jaya Kusuma Diduga Sangat Meresahkan Warga Dan Pengguna Jalan

Jumat, 1 Desember 2023 - 15:04 WIB

Warga Berikan Apresiasi Dengan Adanya Pembangunan Hotmik Yang Di Kerjakan Oleh CV.Benteng Putra

Rabu, 29 November 2023 - 19:56 WIB

Kapolsek Panongan, Polresta Tangerang Kawal Aksi Damai Buruh

Rabu, 29 November 2023 - 12:36 WIB

Gelar Lomba Mancing, Desa Serdang Wetan Kenalkan Wisata Embung

Berita Terbaru

Foto lokasi pekerjaan (DentumNews.com)

Bisnis

Kamis, 7 Des 2023 - 12:41 WIB

Uncategorized

Nekad Terjun ke Kali Penjambret HP Nyaris Tewas

Senin, 4 Des 2023 - 14:16 WIB