Muhammad Rizal Politisi PAN Bareng Kemenkes Sosialisasi Germas di Ciputat Tangsel

Selasa, 18 Oktober 2022 - 07:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang, DentumNews | Muhammad Rizal Anggota Komisi IX DPR RI bersama Kementrian kesehatan gencar melakukan sosialisasi program Germas gerakan masyarakat hidup sehat, dengan tema ‘dalam rangka mencegah penyakit tidak menular (PTM) di awali dari keluarga’.

Kegiatan sosialisasi germas kali ini di gelar di kampus STIE Ganesha, Ciputat Timur, Tangerang Selatan, adapun pesertanya dihadiri oleh kader posyandu, kader puskesmas, mahasiswa, tokoh masyarakat, tokoh agama, ibu-ibu pengajian, RT/RW, dan masyarakat lainnya.

Baca Juga :  LIN Mendesak Kontraktor Menggelar Ulang Pembangunan Spal U-Ditch

Muhammad Rizal mengatakan terdapat langkah-langkah penting dalam rangka menjalankan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat. Langkah tersebut merupakan bagian penting dari pembiasaan pola hidup sehat dalam masyarakat guna mencegah Penyakit Tidak Menular (PTM) yang beresiko dialami oleh masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Pertama melakukan aktivitas fisik seperti olahraga, Kedua pola makan sehat, makan buah, sayuran, kurangi mengonsumsi gula, garam, makanan yg mengandung minyak, Ketiga tidak merokok, Keempat tidak mengonsumsi minuman beralkohol, Kelima melakukan cek kesehatan berkala,” terang rizal.

Baca Juga :  Satpol PP Kecamatan Pagedangan Akan Terjun Langsung ke Lokasi TPS Liar di Malang Nengah

Lebih jauh Rizal menjelaskan bahwa untuk memacu masyarakat hidup sehat salah satunya dengan cara berpedoman 4 sehat 5 sempurna. Dan dengan cara berolahraga dari mulai yang kecil dahulu, seperti gerak jalan dan lainnya.

“sebenarnya masyarakat sudah cukup mengetahui akan Germas, namun pelaksanaan atau praktiknya yang belum optimal di masyarakat, Sehingga sosialisasi seperti ini harus terus digalakkan agar tercipta masyarakat yang sehat.” terang Rizal kemarin.

Baca Juga :  Garda Muda Partai NasDem Kabupaten Tangerang Lakukan Restrukturisasi Kepengurusan

Menurut Politisi PAN itu kegiatan sosialisasi germas ini gencar dilakukan agar masyarakat terhindar dari berbagai penyakit, seperti penyakit hipertensi, diabetes, kolesterol, gangguan pernapasan dan penyakit lainnya.

“Semoga kegiatan sosialisasi ini dapat bermanfaat untuk masyarakat, sehingga masyarakat menyadari bahwa pola hidup sehat itu sangat penting sekali, baik di keluarga maupun di lingkungan masyarakat, ungkapnya.

(Mayangkit S)

Berita Terkait

Nekad Terjun ke Kali Penjambret HP Nyaris Tewas
Warga Berikan Apresiasi Dengan Adanya Pembangunan Hotmik Yang Di Kerjakan Oleh CV.Benteng Putra
Kepala Desa Cukanggalih Yang Belum Lama Dilantik Didemo Warganya
Kini Telah Hadir Proyek Siluman Di Perumahan Teratai Legok
Menyoal Kampanye di Tempat Pendidikan dan Fasilitas Pemerintah Pemilu 2024
Diiringi Banjir Dukungan, Paslon Ganjar dan Mahfud Mendaftarkan Diri ke KPU
Pj Bupati Kabupaten Tangerang Resmi Melantik 17 Kepala Desa
Rano Alfath Dan Cak Nur Kholis Menghadiri Bimtek Canvassing Kortep Sekecamatan Curug
Berita ini 10 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 Desember 2023 - 13:26 WIB

Pembangunan Gedung Di Desa Cukanggalih Diduga Tidak Ada Izin Resmi

Kamis, 7 Desember 2023 - 12:41 WIB

Selasa, 5 Desember 2023 - 23:02 WIB

Proyek Betonisasi CV. Rere Putra Perkasa Diduga Di Kerjakan Tidak Sesuai Standar Spesifikasi Pekerjaan 

Senin, 4 Desember 2023 - 19:48 WIB

Proyek Betonisasi di Perumahan Saribumi Kelurahan Binong Diduga Tidak Sesuai RAB

Jumat, 1 Desember 2023 - 16:44 WIB

Pekerjaan Gorong Gorong Oleh PT. Puri Nusa Jaya Kusuma Diduga Sangat Meresahkan Warga Dan Pengguna Jalan

Jumat, 1 Desember 2023 - 15:04 WIB

Warga Berikan Apresiasi Dengan Adanya Pembangunan Hotmik Yang Di Kerjakan Oleh CV.Benteng Putra

Rabu, 29 November 2023 - 19:56 WIB

Kapolsek Panongan, Polresta Tangerang Kawal Aksi Damai Buruh

Rabu, 29 November 2023 - 12:36 WIB

Gelar Lomba Mancing, Desa Serdang Wetan Kenalkan Wisata Embung

Berita Terbaru

Foto lokasi pekerjaan (DentumNews.com)

Bisnis

Kamis, 7 Des 2023 - 12:41 WIB

Uncategorized

Nekad Terjun ke Kali Penjambret HP Nyaris Tewas

Senin, 4 Des 2023 - 14:16 WIB